Sesuatu Yang Paling Banyak Memasukkan Manusia ke Surga

Sesuatu Yang Paling Banyak Memasukkan Manusia ke Surga

Dari Abu Hurairah Radiyallahu’anhu ia berkata: Rasulullah Shalallahu ‘Alaihi Wasallam bersabda: “Amal yang paling banyak memasukkan ke surga ialah taqwa kepada Allah dan akhlaq yang baik.” (HR. at-Tirmidzi. Hadits ini dinilai shahih oleh al-Hakim). Footnote: HR. at...

Takwa dan Akhlak Yang Baik

Sahabat, Mari bersama menjaga pakaian takwa. Rasulullah saw, ditanya ‘apa yang paling banyak memasukkan manusia ke surga?’ Rasulullah saw menjawab ‘Taqwa kepada Allah dan akhlak yang baik’. Mudah-mudahan itu kita. ‘Lalu apa yang paling...
Menyambut Lebaran Idul Fitri dengan Benar

Menyambut Lebaran Idul Fitri dengan Benar

  Idul Adha dan Idul Fithri adalah merupakan pengganti hari raya yang pernah dirayakan oleh masyarakat musyrik di masa Jahiliyyah. Dalam Islam dikenal dua hari raya , yaitu Idul Fithri dan Idul Adha. Hari Raya Idul Fithri didahului dengan puasa Ramadhan sedangkan Idul...
Ucapan Idul Fitri 1

Ucapan Idul Fitri 1

Satukan tangan satukan hati Itulah indahnya silaturahmi di hari kemenangan Kita padukan keikhlasan untuk saling memaafkan Selamat Hari Raya Idul Fitri, Mohon Maaf Lahir Batin Berdayung sampan sambil berdiri, hendak memancing si ikan patin Dalam kesucian idul fitri ku...

Ucapan Idul Fitri 2

Sebelum Ramadhan pergiSebelum Idul Fitri datangSebelum operator sibukSebelum SMS pending muluSebelum pulsa habisDari hati ngucapin “Minal Aidin Wal Faidzin”Sepuluh jari tersusun rapi…Bunga melati pengharum hati…SMS dikirim pengganti diri…Memohon maaf setulus...
error: Content is protected !!