Site icon Hari Sanusi

Hijrah Dari Keburukan

www.harisanusi.con | Integritas Diri Baik Kuat

Sahabat,

Setelah tujuan mantap berhijrah dijalan Allah dan rasulnya maka hal berikutnya yang kita lakukan adalah

وَالرُّجْزَ فَاهْجُرْ

Dan perbuatan dosa tinggalkanlah

Segera temukan dosa-dosa untuk di istighfar
Bergegaslah memperbaiki kesalahan-kesalahan di masa lalu
Segeralah menyesali perbuatan dosa dan maksiat yang pernah dilakukan agar tidak terulang lagi
Terus menerus dalam istighfar dan taubat sampai hasrat untuk berbuat dosa dan maksiat tidak lagi muncul.

Jangan seperti ember bocor yang tidak pernah penuh karena lubang lubang kebocoran pada ember itu

jangan sampai salat dan ketaatan dilakukan namun dosa dan maksiat jalan terus

Sahabat anda hari sanusi
Semangat permanen | Membangun surga hari ini

#P0307

Temukan Sahabat Hijrahmu Disini!

Langkah Hijrah Bersama Selamanya

Artikel Terkait

Exit mobile version